Catering Aqiqah di Surabaya
Hakikat Aqiqah
Aqiqah dapat diartikan memutus dan melubangi. Aqiqah di dalam istilah agama adalah sembelihan untuk anak yang baru lahir sebagai bentuk rasa syukur kepada Allah SWT dengan niat dan syarat-syarat tertentu. Oleh sebagian ulama disebut dengan nasikah atau dzabihah (sembelihan). Beberapa orang menyebutkan bahwa aqiqah nama untuk hewan yang disembelih. Namun, Read More…